[Review Kelompok 7] Menjaga fitrah seksualitas bukan sekedar pendidikan seks semata

by - Tuesday, October 02, 2018


Sebelumnya, kita perlu memahami bahwa Perkembangan Seks diklasifikasikan sebagai berikut :

2 - 4 T A H U N / F A S E A N A L
Kesenangan seksual berada di daerah sekitar dubur atau anusnya.
6 - 1 0 T A H U N / F A S E T H A L E N C Y
Anak mulai mengeksplorasi bagian tubuhnya secara menyeluruh.
Beberapa anak, ketertarikan seksualnya dikalahkan dengan keingintahuan yang lebih tinggi tentang hal lain yang bersifat
ilmiah.
3 - 6 T A H U N / F A S E P H A L I C
Anak yang sudah bisa mengidentifikasi kelaminnya.
1 0 - 1 5 T A H U N / F A S E G E N I T A L
Tahap akhir perekembangan seksual.
Seluruh kesenangan seksual akan terpusat di daerah genetil atau kelamin.

Menumbuhkan Fitrah Seksualitas tidak semata mengajarkan tentang Pendidikan Seks. Melainkan lebih kepada :
👫 ANAK TAHU IDENTITAS SEKSUALNYA
>> Tahu dia laki-laki atau perempuan
Tahu organ=organ dan fungsinya
👫 MENGAJARKAN ANAK MELINDUNGI
DIRI DARI KEJAHATAN SEKSUAL
>> Sadar diri untuk waspada diri sendiri dari ancaman kejahatan seksual
👫 ANAK MENGENALI PERAN SEKSUALITASNYA
>> Bersikap layaknya laki-laki atau perempuan.
Beradab mulia dalam peran keayah-bundaan saat dewasa.

TUGAS MENUMBUHKAN FITRAH SEKSULITAS INI ADALAH TUGAS BERSAMA (AYAH DAN IBU)

AYAH >> pensuplai maskulinitas
IBU >> pensuplai feminitas

ANAK LAKI-LAKI Membutuhkan suplai maskulinitas 75% dan feminitas 25%

ANAK PEREMPUAN Membutuhkan suplai feminitas 75% dan maskulinitas 25%

Penting Diingat !
Anak yang kehilangan sosok ayah atau
ibunya, wajib mendapatkan sosok pengganti dari orang terdekatnya sampai
aqil baligh.
pengembangan Fitrah Seksualitas harus
diimbangi dengan fitrah lainnya, seperti
Fitrah Keimanan, Fitrah Bakat, Fitrah
Belajar, dan Fitrah Perkembangan.

YANG HARUS DILAKUKAN
📝 menanamkan pemahaman mengenai seksualitas sejak dini.
📝 Mengenalkan adab dan batasan-batasan antara laku-laku dan perempuan.
📝 Berani mengenalkan kepada anak mengenai nama dan fungsi organ vitalnya.
📝 Menanamkan pemahaman tentang agama.
📝 Membatasi penggunaan gadget sesuai usia.
📝 Memfilter penggunaan internet dari situs-situs dan aplikasi yang
mengandung pornografi ( Internet positif ).

Sekian. Terima kasih.

Resume tanya jawab untuk bahasan ini bisa diakses disini.

You May Also Like

0 komentar

Follow Us @ameera_syakira